Selasa, 08 Maret 2016

Renungan Kristen - 27 Kalimat Yang Harus Diingat Setiap Orang Kristen


27 kalimat yang harus diingat setiap orang Kristen. Semua kalimat ini harus diingat, kemudian, gunakan untuk mengingatkan satu sama lain.

1. Jika kamu berpikir dirimu sangat hebat, cobalah berjalan diatas air.

2. Jika Iblis selalu menyebutmu tidak layak karena dosa yang kau perbuat, ingatkan dia tentang masa depannya.

3. Kamu bukan beruntung tetapi diberkati.

4. Jika Anda benar-benar ingin hidup, Anda harus mati secara menyeluruh terlebih dahulu.

5. Peluang mungkin hanya datang sekali, namun godaan selalu datang berkali-kali.

6. Saat kondisi kita sedang baik dan tidak ada masalah, kita selalu melupakan Tuhan.

7. Setiap orang yang hanya memanggil nama Tuhan, Allah Bapa saat Sabat, selebihnya, mereka seperti anak yatim piatu.

8. Jangan fokus pada dirimu sendiri, fokuslah pada Kristus.

9. Tidak ada Kristus, tidak ada damai; mengenal Kristus, mendapat damai

10. Mengapa kita jarang menceritakan teman kita tentang Tuhan? Karena kita jarang menceritakan kepada Tuhan tentang teman kita.



11. Kamu seharusnya memberikan semuanya untuk Tuhan karena Dia telah memberikan kepadamu semuanya.

12. What you want to own, worth Christ to die for it?

13. Sahabat yang sebenarnya adalah mereka yang mengarahkanmu pada Tuhan Yesus.

14. Tuhan mencintai kita, not because what kind of people we are, but He is that kind of God.

15. Janji Tuhan seperti bintang-bintang di langir malam, semakin gelap malam, semakin terang bintang-bintang bersinar.

16. Hidup tanpa Kristus tiada harapan. Hidup dengan Kristus memiliki harapan tiada akhir.

17. Walaupun aku tidak tahu seperti apa masa depan. Tetapi aku tahu siapa yang mengatur masa depanku.

18. Serahkan semua bebanmu pada Tuhan.

19. Jangan takut akan hari esok, karena di hari esok Tuhan telah ada.

20. Jika kamu tidak memiliki apa-apa lagi selain Allah, maka Anda akan tahu Allah adalah semua yang kamu butuhkan.

21. Jangan katakan pada Tuhan seberapa besar masalah yang kamu hadapi, serahkan saja kepada Dia. Namun katakan pada masalahmu seberapa besar Tuhan.

22. Ssatu-satunya yang bisa memuaskan hatimu adalah Dia yang menciptakannya.

23. Jaga terang dalam hatimu, karena kamu tidak tahu siapa yang akan menggunakan terang itu untuk keluar dari kegelapan.

24. Jika kita hanya peduli dengan pekerjaan, kita bekerja sendirian. Saat kita mulai berdoa, Tuhan yang bekerja.

25. Tuhan ada dimana saja, jadi kita bisa berdoa dimana saja, kapan saja.

26. Jika seseorang merasa tidak membutuhkan, dia tidak akan pernah melihat keajaiban.

27. Ibadah mengingatkan kita nilai hidup kita, namun dunia membiarkan kita melupakannya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...